
Polda Bali-Polres Gianyar, Pada hari Minggu 21 Februari 2021 Pukul 20.30 bertempat di Kantor Kelurahan Ubud,Pawas Ipda I Putu Wahyu Dhermawan,S.H,M.H. Beserta Personil PRC Polsek Ubud menghadiri giat Koordinasi Giat Posko PPKM kelurahan Ubud.
Dalam kegiatan koordinasi ini dihadiri oleh Lurah Ubud, Babinkamtibmas Kel Ubud, Babinsa Ubud, Satgas Gotong royong Pencegahan Covid -19 serta Satgas PPKM kelurahan Ubud.
Kegiatan koordinasi ini membahas tentang evaluasi kegiatan Satgas PPKM dan juga rencana kegiatan kedepan yang berkaitan dengan Teknis Pelaksanaan Protokol kesehatan penanggulangan Covid -19.
Selaku pawas Ipda Putu Wahyu Darmawan menyempaikan agar anggota satgat tetap semangat dan tulus ihlas dalam melaksanakan tugas ini, sehingga dapat menekan angka penyebaran covid-19, imbuhya, Senin (22/02).
Leave a Reply
Anda harus masuk log untuk mengirim sebuah komentar.